Hasil Uji Coba Koneksi Peer to Peer

Hasil Uji Coba Koneksi Peer to Peer - Selamat malam. Kali ini saya akan menjabarkan Hasil Uji Coba Koneksi Peer to Peer yang merupakan kelanjutan dari artikel Membuat Jaringan Komputer Sederhana. Tipe kabel LAN yang saya gunakan di dalam percobaan kali ini adalah tipe Cross Over.

Pada uji coba kali ini saya menggunakan satu laptop sebagai host dan sepuluh laprop lain sebagai client. Uji coba ini di lakukan secara bergantian serta menggunakan IP Address yang berbeda-beda.

Berikut beberapa screenshoot hasil percobaan yang di lakukan :

tes lan cross over sukses
Koneksi Sukses 1

tes lan cross over, sukses
Koneksi Sukses 2
Request Time Out
Request Time Out

Setelah percobaan di lakukan satu persatu, maka di dapatkan hasil sebagai berikut :

tabel hasil uji coba
Tabel Hasil Uji Coba
Untuk model kabel yang Straight belum saya lakukan percobaan. 
Sekian dari saya, semoga artikel ini dapat bermanfaat.

Cuma Ingin Tahu © 2008.